HomeENTERTAINMENTTOURISMResep Memasak Kepiting Kuah Sedap Menggunakan Bumbu Sederhana

Resep Memasak Kepiting Kuah Sedap Menggunakan Bumbu Sederhana

Hidangan kepiting adalah salah satu makanan yang mungkin jarang kita temukan karena masakan kepiting bisa dibilang sangat jarang di minati oleh banyak orang, namun bagi orang jepang kepiting adalah salah satu makanan yang terfaforit untuk penduduk sana.

Makanan yang sangat nikmat walau hanya di bumbui beberapa rempah – rempah ini yang sekarang menjadi faforit untuk warga setempat. Masakan kepiting ala Indonesia juga tidak kalah enaknya dengan cara mengolah menggunakan bumbu lokal.

Kepiting di Indonesia sangat terkenal dengan daging yang segar dan memiliki banyak daging sehingga banyak dilakukan eksport daging kepiting ke luar negeri.

Mungkin pengelolaan kepiting diluar sana berbeda dengan cara masyarakat kita namun soal rasa di Negara kita ini tidak akan kalah enaknya dengna makanan ala luar negeri. Berikut adalah yang perlu dipersiapkan untuk mulai mengolah kepiting segar ala Indonesia.

Memasak Kepiting Kuah Dengan Bumbu Lokal

Bahan – bahan

[checklist]

  • 500 gr kepiting
  • 3 lembar daun salam
  • Cabai merah
  • Bawang putih
  • Bawang merah
  • 1 buah sere
  • tepung meizena secukupnya
  • Garam dapur

[/checklist]

Cara membuat kepiting kuah sedap :

  1. Langkah yang pertama kita harus lakukan adalah kita bersihkan kepiting dari cangkangnya kita buang tutup yang ada di atas atau punggung kepiting yang keras, lalu kita bersihkan semuanya lakukan sampai selesai.
  2. Berikutnya nyalakan api, lalu kita taruh panci di atas api tersebut terus kita didihkan air, kemudian masukan kepiting yang sudah di bersihkan tadi kedalam panci. Selama kita menunggu rebusan kepiting itu selesai maka kita cairkan tepung meizena menggunakan gelas yang di kasih air sedikit saja.
  3. Terus untuk langkah ke tiga kita tumis bumbu yang sudah di siapkan seperti bawang putih, bawang merah, cabai, serai,jangan lupa juga msukan daun salam serta tepung meizena yang telah kita cairkan tadi.
  4. Lalu untuk langkah selanjutnya kita tengok kepitingnya apabila sudah selesai lalu kita angkat dan tiriskan terus kita masukkan kedalam adonan yang sudah kita tumis bersama tepungnya dan aduk – aduk terus tunggu sampai beberapa menit saja sampai bumbu meresap kedalam kepiting tersebut.
  5. Setelah kita menunggu beberapa menit kini akhirnya kepiting siap untuk di sajikan dan di nikmati bersama keluarga.

Simak juga artikel kuliner menarik lainnya tentang resep memasak udang tahu dengan bumbu tauco.

Latest articles

13 Usaha Paling Sukses Di Desa yang Untung Besar dan Menjanjikan

Usaha di daerah sepi seperti di desa juga bisa sukses lho. Ada banyak contoh...

Cara Mengatasi Kode Error Host 34 ATM BRI

Kode Error Host 34 ATM BRI - Ada banyak kode error ATM BRI yang...

Cara Mengatasi Kode Kesalahan 114 Internet Banking BRI Dan Mobile BRI

Cara Mengatasi Kode Kesalahan 114 Internet Banking BRI Dan Mobile BRI - Fasilitas dan...

Anak Sebagai Aset Masa Depan Bangsa Dan Generasi Penerus

Kalau bukan terhadap anak, terhadap siapa lagi orang tua menaruh harapan di masa depan?...

Seberapa Mahal Biaya Pernikahan Toraja?

Berapa sih biaya pernikahan orang Toraja? Banyak yang bilang, tergantung kesanggupan calon pengantin dan...

Cara Memulai Usaha Laundry Dari Nol Untuk Pemula Modal Kecil

Untuk kamu yang sedang tertarik memulai bisnis dengan modal kecil, maka usaha laundry kiloan...

More like this

Resep Memasak Udang Tahu Dengan Bumbu Tauco

Adalagi nih sob santapan lezat di saat ujan – ujan kaya gini. Makanan tersebut...

Soto Babat Kuliner Khas Kota Madiun Yang Asli Sejak Tahun 1960

Singgah di kota Madiun, selayaknya anda tidak melewatkan untuk mencicipi kuliner khas bernama soto...

Wisata Kota Solo Yang Wajib Untuk Dikunjungi Karena Nilai Sejarahnya

Solo, kota di Jawa Tengah dengan sebutannya The Spirit of Java ini mempunyai beberapa...

Resep Memasak Daging Kodok Kuah Pedas Super Mantap Menggugah Selera

Kuliner daging kodok super pedas - Resep masakan khas Indonesia memang aneh aneh dan...

Tempat Dugem di Malang Paling Murah Meriah

Singgah di kota Malang dan ingin mengunjungi hiburan malam atau tempat dugem nya, mungkin...

Resep Memasak Tempe Kering Saus Kecap Super Krenyes

Kembali lagi bersama saya di sini bagaimana tentang resep yang kemarin saya bagikan kepada...