HomeTECHNOOTOMOTIFKelemahan Yamaha Mio M3 ini perlu menjadi perhatian

Kelemahan Yamaha Mio M3 ini perlu menjadi perhatian

Apa saja kelemahan dan kelebihan Yamaha Mio M3 Blue Core dibandingkan dengan beberapa motor matic yang ada dipasaran saat ini mungkin saja perlu diperhatikan dan untuk hal ini memang memerlukan ketelitian atau bahkan pengalaman yang sudah cukup mumpuni supaya penilaian yang dilakukan dapat lebih akurat.

Meskipun Yamaha selalu melakukan update ataupun upaya regenerasi terhadap produk produknya yang terdahulu, namun kenyataanya jika kita teliti dengan seksama maka tidaklah ada perubahan yang cukup signifikan sehingga walaupun hadir dengan nama baru, akan tetapi secara kasarnya produk tersebut merupakan komposisi lama yang hanya mengalami sedikit sekali perubahan.

Yamaha Mio M3 masih penuh dengan kekurangan

Sekilas memang motor matic yang satu ini tampak dengan desain fisik Mio M3 125 generasi baru ini terhitung cukup keren dengan model M-Shape Headlamp yang mulai menjadi trend headlamp Mio M3 series.

Pada bagian instrumen panelnya, Yamaha telah merancang desain speedometer yang benar-benar fresh. Untuk bagian speedometer Mio M3 125 Blue Core ini terdiri dari dua cluster yang ditempatkan pada bagian atas dan bawah.

Lalu beranjak pada bagian kaki-kaki dari Yamaha Mio M3 125 Blue Core ini, Yamaha menyematkan ban depan berukuran 70/90–14 M/C 34P dan ban belakang berukuran 80/90–14 M/C 40P. Jika kita amati, ukuran ban yang dimiliki Yamaha Mio M3 125 generasi baru ini memang cenderung lebih kecil dibandingkan kompetitornya.

Dari kesekian kelebihan dan tampilan barunya, ternyata Yamaha Mio M3 bukanlah sebuah motor dengan kesempurnaan yang menjadikan ia lebih baik dari generasi mio series sebelumnya. Sebagai contoh adalah penggunaan ukuran ban yang masih dibilang kurang sporty dibandingkan dengan motor matic milik Honda.

Kemudian dari performa mesin, meskipun mengusung teknologi terbaru, namun model serta tampilannya tetap tidak memiliki perubahan yang menonjol atau bahkan dapat memberikan kesan yang beda. Jika kamu peka, tarikan serta akselerasi Yamaha Mio M3 masih belum mampu mengalahkan produk unggulan motor matic dari Honda.

Lalu apa pendapat kamu pribadi terhadap motor matic keluaran yamaha yang satu ini?

Latest articles

13 Usaha Paling Sukses Di Desa yang Untung Besar dan Menjanjikan

Usaha di daerah sepi seperti di desa juga bisa sukses lho. Ada banyak contoh...

Cara Mengatasi Kode Error Host 34 ATM BRI

Kode Error Host 34 ATM BRI - Ada banyak kode error ATM BRI yang...

Cara Mengatasi Kode Kesalahan 114 Internet Banking BRI Dan Mobile BRI

Cara Mengatasi Kode Kesalahan 114 Internet Banking BRI Dan Mobile BRI - Fasilitas dan...

Anak Sebagai Aset Masa Depan Bangsa Dan Generasi Penerus

Kalau bukan terhadap anak, terhadap siapa lagi orang tua menaruh harapan di masa depan?...

Seberapa Mahal Biaya Pernikahan Toraja?

Berapa sih biaya pernikahan orang Toraja? Banyak yang bilang, tergantung kesanggupan calon pengantin dan...

Cara Memulai Usaha Laundry Dari Nol Untuk Pemula Modal Kecil

Untuk kamu yang sedang tertarik memulai bisnis dengan modal kecil, maka usaha laundry kiloan...

More like this

Tips Jual Beli Mobil dan Motor Bekas Murah

Semaraknya bisnis Jual beli mobil atau motor bekas murah telah menjadi pemandangan yang biasa...

Mungkin pabriknya juga menyesal memproduksi motor ini

Saat ini pabrik otomotif khususnya kendaraan bermotor roda dua sudah semakin menggila dengan peluncuran...

Harga Motor Matic Honda Bekas Paling Lengkap

Kami menyajikan informasi harga motor Honda matic bekas paling lengkap berikut ini sebagai bahan...

Keunggulan Motor Yamaha Dibandingkan Dengan Merek Lainnya

Membandingkan keunggulan motor dari pabrikan Yamaha dengan produk otomotif khususnya roda dua merek lainnya...

Ini manfaat membiasakan mencuci mobil dan motor sendiri

Dalam kondisi tertentu bagi pemilik kendaraan harus mengetahui cara mencuci mobil dan motor sendiri...

Alasan kenapa memilih motor matic itu lebih nyaman

Beberapa tahun terakhir ini populasi kendaraan bermotor bertambah dengan begitu cepat. Khususnya jalanan ibukota...